PENGANTAR ANTROPOLOGI A

PENGANTAR ANTROPOLOGI A

Setelah mengikuti pembelajaran  tatap muka / daring, diskusi dan penugasan  mahasiswa  Program Studi Pendidikan Sosiologi, FKIP Universitas Mataram mampu: (1) mengidentifikasi pengertian, ruang lingkup kajian antropologi, jenis-jenis antropologi,  hubungan antropologi dengan bidang ilmu lain;  (2) mengidentifikasi konsep-konsep kebudayaan, unsur-unsur kebudayaan,  wujud dan sifat kebudayaan; (3) menjelaskan hakikat manusia dan kebudayaan, fungsi kebudayaan, kepribadian manusia dan faktor-faktor yang mempengaruhinya ; (3) menjelaskan teori-teori dan metode dalam kajian antropologi, dan (4) melakukan analisis terhadap berbagai dinamika masyarakat dan kebudayaan.